Menurut informasi asal kata Serabi atau Surabi berasal dari daerah Jawa Barat. Semenjak zaman dulu dan khususnya yang tinggal di beberapa kota di Jawa Barat seperti Bandung dan Cirebon sering mengkonsumsi jajanan ini yaitu Serabi. Dahulu hanya serabi polos "gurih" dan ada juga yang menggunakan topping Oncom / Oreg yang sering di jajakan di pinggir jalan pada pagi hari atau sore hari. Tetapi ada juga beberapa serabi yang bentuknya berbeda, agak tipis dan ada crispy di sekitar pinggir lingkaran serabi yang terdapat selain di Jawa Barat. Makin seiringnya zaman saat ini, Serabi sekarang sangat bervariasi dari segi topping atau penambah rasanya, ada yang memberi keju, coklat, telur, pisang, nangka, durian dan masih banyak lain lagi.
Silahkan mampir ke Warung Serabi Aneka Rasa untuk merasakan varian rasa yang berbeda dari serabi lainnya. Kami ada di Jl. Raya kasab Mandirancan - Kuningan (Jawa Barat).
Silahkan mampir ke Warung Serabi Aneka Rasa untuk merasakan varian rasa yang berbeda dari serabi lainnya. Kami ada di Jl. Raya kasab Mandirancan - Kuningan (Jawa Barat).
"Warung Serabi Aneka Rasa" |